Cara daftar dan main game di QUIZIZZ


Belajar gak lagi harus kaku, sambil bermain cukup menyenangkan biar rilek dan ada tantangan, yuk ikutan main dan tantang teman kamu di Quizizz.

Untuk yang belum punya akun quizizz gampang log daftarny, gratis !!!

1. Klik crome > ketik www.quizizz.com. Muncul gambar seperti dibawah.


  
2. Pilih log in > klik Google account seperti gambar dibawah.




3. Usahakan login menggunakan google account kalian ya geng biar lebih mudah terhubung. Jika sudah tehubung nama kalian akan muncul di pojok kanan atas seperti gambar dibawah.






4. Tinggal pilih sebagai guru yang akan membuat soal/ game, sebagai siswa yang menyelesaikan tugas/ bermain game dengan menantang teman atau sebagai seorang pengusaha yang akan menampilkan sesuatu. Saya lebih suka klik siswa (STUDENT) then battle my friends :)





5. sudah memilih sebagai siapa kita, diminta untuk mengisi tanggal lahir bulan/tanggal/tahun klik UPDATE.



6. Muncul jendela seperti ini, kalian memilih dikelas berapa kalian sekarang. contoh : 9th grade (kelas 3 SMP) dst.

 


6. Nah..disini kalian tinggal mengisi kode yang diberikan oleh guru atau kode yang sudah tertulis digame yang mau kamu ikuti. Klik join game. 


Bisa memilih game yang kalian suka klik tombol search aja.

selamat membuat akun quizizz dan bermain sambil belajar.

Post a Comment

0 Comments